Senin, 09 September 2013

Ranu Kumbolo,Never Ending Inspiration

Ranu Kumbolo, Never Ending Inspiration
7-8 September 2013


Semeru memberikan pelajaran kehidupan kepada saya,bahwa yang kita perlukan hanyalah melangkah dan terus melangkah,apapun yang kita lihat dan jumpai dalam perjalanan adalah energi yang memicu semangat untuk terus mengayunkan langkah kaki,tak lupa juga harus kita syukuri anugerah yang tiada habisnya.

Jikalaupun lelah dan harus beristirahat,sesungguhnya adalah untuk membulatkan tekad,semangat serta mengumpulkan kembali kekuatan mencapai tujuan.

Bila sampai di atas,hanya rasa syukur yang terus kita panjatkan kepada Yang Maha Kuasa,..yang  telah mengijinkan saya untuk menikmati segala karunianya.

Tak lupa kita siapkan lagi peta jalan pulang agar tak tersesat,dan kita berikan semangat mereka yang kita temui di jalan dan sedang berusaha mencapai tempat tujuan,walau terkadang harus mengatakan dekat padahal masih jauh, seratus meter padahal lima kilo meter,satu kali jalan turun  padahal berikutnya sepuluh tanjakan menanti.

Ah...lebih baik kita nikmati perjalanan ini....

Hangatnya Pagi
Magical Morning

Danau Beku

Sunrise Ranu Kumbolo

Warna Warni

Oro-Oro Ombo

Menuju Cemoro Kandang


Tanjakan Bonus


Landengan Dowo


Dekat Pangonan Cilik Savana

Pagi di Tanjakan Cinta



Kepundan Jonggring Saloko

Kepulan Asap Semeru

Ranukumbolo.. Never Ending Inspiration
Jalur Tumpang-Ranupani

Mahameru Di Atas Sana

Di Keteduhan Mu

Siluet Pagi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar